Tidak hanya sebagai peserta, mahasiswa juga berkesampatan menjadi MC dan moderator dalam seminar. Namun semenjak pandemi Covid-19, seminar diadakan secara daring dengan nama webinar.
Spesial Webinar Banat Albatul bertema Pentingnya Menuntut Ilmu yang dilaksanakan pada Selasa (25/05) melaui aplikasi zoom dengan narasumber Dr. Habib Segaf Baharun, M.H.I, dipandu oleh Rahmat Tawakkal Sobari (Angkatan 2019).
Dimulai pukul 19.30 WIB, webinar ini bertujuan untuk memberikan semangat menuntut ilmu bagi para anak muda. Rahmat mengungkapkan, "Mendalami dan memahami pentingnya menuntut ilmu, apalagi anak muda zaman sekarang itu pada males nuntut ilmu, jadi Majelis Banat Albatul mengadakan webinar yang menjadi jembatan bagi para anak muda agar dapat memahami dan menjadi semangat dalam menuntut ilmu agama"
Bertindak sebagai moderator, Rahmat menyebutkan bahwa webinar ini adalah agenda berkelanjutan dan akan terlaksana kembali pada (30/05).
5 Komentar
Keren Banget👍👍👍👍
BalasHapusMasyaallah
BalasHapusKeren Amatttt 🔥
BalasHapusGuru kita
BalasHapusMantap
BalasHapus