Universitas Siliwangi, dalam The 4rd Siliwangi International Conference On Innovation Research (SICIR) 2021 yang mengangkat tema "The Future of Disruptive Innovation to Strengthen Competitive Advantages in Multidimensional Aspects" yang akan terselenggara pada Rabu (15/09)-Kamis (16/09).
Acara ini bertujuan untuk mempertemukan para pakar Ilmu Politik, Ilmu Agama, Keguruan, Pendidikan, Kebudayaan dan Humaniora, Ekonomi dan Bisnis, Ilmu Kesehatan, Elektro, Komputer, dan Teknik Sipil, serta Pertanian untuk bertukar dan berbagai pengetahuan, pengalaman-pengalaman baru, ide, inovasi, dan hasil penelitian.
Pembicara dalam acara ini tidak hanya berasal dari Indonesia saja, namun juga dari manca negara seperti Afrika Selatan, Mesir, Turki, Nigeria, Filiphina, dan Pakistan. Menariknya, saah satu pembicara dalam acara internasional ini adalah Dr. M. Ali Sibram Malisi, M.A Dosen Prodi Pendidikan Agama Islam IAIN Palangka Raya.
SICIR sebagai salah satu acara yang dipersembahkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Siliwangi memang sering kali mengundang para pembicara yang luar biasa. Keikutsertaan salah satu Dosen Prodi PAI tentu membawa kebanggan tersendiri sekaligus membuktikan bahwasannya Prodi PAI memiliki Dosen yang berkualitas dan luar biasa.
9 Komentar
Masya Allah 🔥
BalasHapusWaw Kereeen bangeet
BalasHapusMasya Allah
BalasHapusLuar biasa bapak 🤩
BalasHapusMasya Allah
BalasHapusMaasyaa Allah dosen tercinta ❤️
BalasHapusKeren Banget👍👍👍👍
BalasHapusMantapppp
BalasHapusUwaw
BalasHapus